Ticker

6/recent/ticker-posts

Header Ads Widget

Responsive Advertisement

CINTA LINGKUNGAN UNTUK MASA DEPAN BERSAMA YANG LEBIH BAIK



PELAYANAN SOSIAL DOSEN PSIKOLOGI UP45 DI RRI


Fx. Wahyu Widiantoro
Fakultas Psikologi Universitas Proklamasi 45
Yogyakarta


Upaya melestarikan lingkungan merupakan tanggungjawab bersama. Adanya kesadaran sosial besama untuk melestarikan lingkungan hidup hendaknya ditanamkan sedini mungkin. Ironisnya, peringatan hari Bumi sedunia, Earth Day yang selalu di peringati setiap tanggal 22 April semenjak 1970, cenderung  hanya diketahui oleh para aktifis peduli lingkungan  saja.

Kerusakan lingkungan yang utama disebabkan karena perbuatan manusia. Kesadaran masyarakat cenderung menurun untuk menjaga, merawat, serta melestarikan  lingkungan hidup. Dampak nyata yang terjadi yaitu timbulnya beragam bencana alam. Perlu digiatkan upaya nyata berupa menciptakan dan memelihara kebersihan lingkungan secara berkesinambungan, adanya penyuluhan, serta pemberian informasi tentang pentingnya hemat air, mengelola sampah, mengurangi pencemaran udara serta menanam pohon.

Jogjakarta bepotensi mengalami multi benjana seperti gempa, tsunami, banjir, kekeringan, serta bahaya yang mungkin diakibatkan oleh aktivitas gunung berapi. Upaya nyata yang dilakukan oleh Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), yaitu  menetapkan hari kesiapsiagaan bencana setiap tanggal 26 April.

Ajzen (2005), menjelaskan bahwa intensi seseorang terhadap perilaku pengelolaan sampah berkelanjutan diukur melalui tiga determinan. Determinan pertama berkaitan dengan sikap individu terhadap perilaku pengelolaan sampah berkelanjutan, determinan kedua berkaitan dengan seberapa besar tekanan sosial yang dirasakan untuk menerapkan perilaku tersebut (norma subjektif), dan determinan ketiga berkaitan dengan persepsi terhadap kontrol yang dimilikinya sehubungan dengan perilaku tersebut yang disebut sebagai perceived behavioral control.

Tindakan-tindakan yang mendukung kebersihan lingkungan perlu diajarkan dan dilatih sejak dini dalam lingkungan keluarga. Pembelajaran yang berlangsung terus-menerus dalam keluarga lebih mudah diterima dan diinternalisasikan sehingga membentuk kebiasaan. Norma kebersihan yang ditanamkan dalam lingkungan sosial terdekat akan berkembang dalam diri individu menjadi norma personal, acuan dari sikap kebersihan dalam kehidupan keseharian sebagai upaya nyata cinta lingkungan untuk masa depan bersama yang lebih baik.

Tulisan ini adalah materi siaran di RRI pada 26 April 2017. Siaran ini adalah bentuk penerapan kerjasama antara RRI Yogyakarta dan Fakultas Psikologi UP45. Program yang diasuh adalah Forum Dialog Psikologi. Punggawa kali ini adalah dosen Fx. Wahyu Widiantoro, S.Psi., MA.

Referensi:

Ajzen, I. (2005). Attitude, personality, and behavior. 2nd Edition. Open University Press, New York.

Suggested citation:
Widiantoro, F. W. (2017). Cinta Lingkungan untuk masa depan bersama yang lebih baik. RRI Yogyakarta. 26 April 2017.

Post a Comment

1 Comments

  1. ASS.WR.WT.saya IBU WINDA TKW SINGAPURA sangat berterima kasih kepada AKI SOLEH, berkat bantuan angka jitu yang di berikan AKI SOLEH, saya bisah menang togel 4D yaitu ((( 1 6 3 8 ))) dan alhamdulillah saya menang 150 lembar.sekarang saya sudah bisah melunasi hutang-hutang saya dan menyekolahkan anak-anak saya. sekarang saya sudah bisah hidup tenang berkat bantuan AKI SOLEH. bagi anda yang termasuk dalam kategori di bawah ini;

    1.di lilit hutang
    2.selalu kalah dalam bermain togel
    3.barang-barang berharga sudah habis buat judi togel
    4.hidup sehari-hari anda serba kekurangan
    5.anda sudah kemana-mana tapi belum dapat solusi yang tepat
    6.pesugihan tuyul
    7.pesugihan bank gaib
    8.pesugihan uang balik
    9.pesugihan dana gaib, dan dll

    dan anda ingin mengubah nasib melalui jalan togel seperti saya hub AKI SOLEH di no; 082-313-336-747.

    atau anda bisah kunjungi blog AKI KLIK DISINI ((((( BOCORAN TOGEL HARI INI ))))

    UNTUK JENIS PUTARAN; SGP, HK, MACAU, MALAYSIA, SYDNEY, TOTO MAGNUM, TAIPE, THAILAND, LAOS, CHINA, KOREA, KAMBODIA, KUDA LARI, ARAB SAUDI,

    AKI SOLEH dengan senang hati membantu anda memperbaiki nasib anda melalui jalan togel karna angka gaib/jitu yang di berikan AKI SOLEH tidak perlu di ragukan lagi.sudah terbukti 100% akan tembus. karna saya sudah membuktikan sendiri.buat anda yang masih ragu, silahkan anda membuktikan nya sendiri...

    SALAM KOMPAK SELALU.DAN SELAMAT BUAT YANG JUPE HARI INI

    ReplyDelete

Tidak diperbolehkan adanya unsur sara dan kata-kata yang kurang terpuji